Resep Teriyaki Daging Sapi
Beef Teriyaki Blog Catering Online Jakarta Kulina Medium
Resep Daging Sapi Teriyaki Pedas, Sederhana dan Nikmat

Resep daging sapi teriyaki sederhana ini juga sering disebut dengan resep beef teriyaki. Menu ini memang tidak sepopuler rendang daging, soto daging, stik daging lada dan lain sebagainya. Namun menggunakan bumbu daging teriyaki yang pas lalu ditambah menggunakan paprika yang pedas, maka beef ini tidak kalah lezat dari pada dengan resep yang lain. Terlebih lagi cara membuat daging bumbu teriyaki ini juga cukup sederhana dan juga lebih mudah dari pada dengan resep daging sapi yang lain. Di dalam masakan ini juga terdapat kandungan zat yang sangat dibutuhkan oleh tubuh kita. Terlebih lagi untuk anak anak dalam mendukung perkembangan otak dan ototnya.
Resep daging sapi teriyaki pedas sederhana ini memang asalanya dari Jepang dan banyak di jual di restaurant Jepang. Rasanya yang manis lezat menggunakan bumbu daging teriyaki yang sederhana bisa menghasilkan citarasa yang begitu luar biasa. Meskipun resep daging sapi teriyaki ini memakai bumbu yang dapat dibilang sederhana serta tidak memakai banyak bumbu bumbu rempah rempah seperti yang dipakai pada resep masakan daging sapi yang lain yang asli Indonesia, namun tak kalah lezat untuk dinikmati bersama sepiring nasi putih. Terlebih lagi jika kita memakai daging sapi pilihan. Dengan demikian, ketika dimasak bisa menjadi benar benar empuk dan disukai oleh berbagai macam kalangan usia.
Resep Daging Sapi Teriyaki
Bahan-bahan
– 250 gr daging sapi
– 50 gr bawang bombay
– 3 siung bawang putih, keprek
– 20 gr paprika hijau, potong bentuk memanjang
– 20 gr paprika merah, potong memanjang
– 2 sdm kecap inggris
– 2 sdm saus tiram
– 3 sdm saus teriyaki, yang digunakan untuk merendam daging
– 4 sdm saus teriyaki
– ½ sdt garam
– ¼ sdt merica
– 25 ml air
Cara Membuat Daging Teriyaki Pedas Sederhana
- Langkah pertama, terlebih dahulu panci dan beri air secukupnya. Masak hingga mendidih selanjutnya masukkan daging yang akan digunakan.
- Masak daging hingga setengah matang dan hilangkan busa atau kotoran kotoran yang ada (untuk membersihkan daging serta menggantikan proses mencuci menggunakan air).
- Buang airnya lalu ganti dengan air baru. Masak air lagi hingga mendidih kemudian masukkan daging diatas ke dalamnya.
- Rebus daging sapi yang dipakai untuk membuat resep daging teriyaki ini hingga empuk. Selanjutnya angkat dan potong potong bentuk kotak kotak (kurang lebih sebesar 5cm-6cm saja).
- Sesudah daging sapinya teksturnya empuk dan dipotong, siapkan wajan penggorengan dengan api sedang kecil.
- Kemudian beri minyak goreng secukupnya.
- Masukkanlah berbagai jenis bumbu seperti jahe yang sebelumnya telah dimemarkan. tambahkan juga paprika, cabe, bawang putih, dan juga bawang bomay. Aduk aduk seluruh bumbu agar tercampur rata hingga tercium bau harum khas tumisan.
- Masukkan daging sapi yang telah empuk dan dipotong potong pada wajan penggorengan.
- Aduk hingga daging tercampur dengan bumbunya dan masak sampai berubah warna menjadi kecoklatan.
- Setelah berubah warna tambahkan sedikit garam, sedikit gula pasir, kecap teriyaki, dan juga merica bubuk sesuai selera. Aduk hingga tercampur rata.
- Tuang air bersih
- Masak hingga bumbu meresap ke dalam dagingnya sambil diaduk aduk kemudian angkat.
Jika melihat dari tampilannya, masakan daging sapi dengan bumbu teriyaki ini mewah dan mahal. Padahal sebenarnya bumbu yang dipakai dan cara membuat daging teriyaki ini terbilang cukup sederhana serta mudah. Tapi untuk anda yang memiliki penyakit kolesterol, sebaiknya anda tidak banyak banyak mengkonsumsi makanan yang seperti ini.
Gallery Resep Teriyaki Daging Sapi
Resep Daging Teriyaki Praktis Sederhana Bahan Bahan Cara
Resep Dan Cara Membuat Tumis Daging Sapi Bumbu Teriyaki Yang Empuk Lezat Dan Praktis
Resep Membuat Daging Sapi Teriyaki Sederhana Ala Restoran Jepang
16 Resep Ayam Teriyaki Yang Enak Ala Restoran Rekomended
Beef Teriyaki Ala Hokben By Umi Nara
Resep Masak Teriyaki Daging Sapi Dapurharian
Resep Daging Sapi Teriyaki Oleh Selfi Irawatiselfi Cookpad
Resep Daging Sapi Jamur Shiitake Masak Teriyaki Just Try
Resep Beef Teriyaki Ala Hokben Dijamin Enggak Kalah Enak
9 Resep Daging Sapi Yang Simpel Dan Tanpa Repot Bikin
Beef Teriyaki Hokben Ala Dapur Adis Resep Olahan Daging Sapi
Resep Komagire Teriyaki Daging Sapi Ala Saya By Angelina
Resep Cara Membuat Daging Sapi Teriyaki Ala Hokben
Cara Memasak Beef Teriyaki Yang Enak
Resep Masakan Daging Sapi Yang Spesial Dan Enak Selerasa Com
Bumbu Resep Daging Teriyaki Enak Sederhana Dan Cara Membuatnya
Beef Teriyaki By Ike Rachmawati Rohali Sudirman
Resep Daging Sapi Teriyaki Ala Hokben 4slag Resep Senyum
Resep Masakan Daging Teriyaki Cara Memasak Beef Teriyaki
Resep Beef Teriyaki Saori Teriyaki
Resep Daging Sapi Saus Teriyaki Oleh Dania Dinata Cookpad
Resep Masakan Rumahan Beef Teriyaki Ala Hokben Kumparan Com
Resep Masak Tumis Daging Saos Teriyaki Resep Masakan Dan
Resep Masakan Rumahan Beef Teriyaki Ala Hokben Kumparan Com
Resep Memasak Daging Sapi Teriyaki Rosoeco Com
Daging Iris Manis Resep Daging Teriyaki Youtube
Belum ada Komentar untuk "Resep Teriyaki Daging Sapi"
Posting Komentar