Resep Pecel Terong
Cara Membuat Pecel Telur Terong Bumbu Santan Enak dan Nikmat
Cara Membuat Pecel Telur Terong Bumbu Santan Enak dan Nikmat – Sudahkah bunda memasak menu masakan yang enak dan nikmat untuk keluarga dirumah? Pastinya bunda sudah memasak menu yang enak kan, namun untuk yang tidak memiliki waktu lebih cukup dengan membeli sayur atau lauk pauk di warung makan sekitar rumah. Untuk yang memilik waktu luang yang cukup banyak atau jam kerja yang tidak terlalu sibuk, ada baiknya mungkin bunda untuk menghidangkan sajian enak sendiri dirumah. Nah, kebetulan sekali untuk bunda yang ingin menghidangkan menu berbeda dari sebelumnya, coba saja resep pecel telur terong yang akan kami bagikan untuk anda.
Pecel sendiri adalah salah satu sajian khas Jawa Tengah dan Jogjakarta, mungkin bunda sendiri pernah mencicipi pecel dengan bahan sayuran dan lainnya. Namun apakah bunda pernah mencicipi pecel telur terong ini? Kalau belum, bunda bisa pergi ke Jawa Tengah, karena disana kita akan mudah untuk menjumpai sajian pecel telur terong ini. Tapi jika tidak ingin jauh-jauh pergi kesana, bunda bisa mencoba membuatnya sendiri dirumah. cara membuatnya terbilang cukup mudah dan sederhana, untuk bahannya bisa bunda dapatkan dipasar atau market terdekat dirumah. Untuk lebih jelasnya, anda bisa menyimak resep pecel telur terong yang akan kami bagikan untuk anda coba.
Resep Pecel Telur Terong Santan
Bahan – bahan yang diperlukan :
- 4 butir telur ayam rebus, kupas
- 200 ml santan (1/2 butir kelapa tua)
- 6 buah terong ungu, panggang sampai matang dan buang kulitnya
- 1 sendok makan air asam jawa
- daun kemangi secukupnya
Bumbu halus pecel telur campur terong :
- 3 siung bawang putih
- 8 butir kemiri sangrai
- 8 buah cabe rawit
- 2 cm kencur
- 3 buah cabe merah
- garam, secukupnya
Cara membuat pecel telur campur terong enak dan nikmat :
- Rebus terlebih dulu santan bersama bumbu yang telah dihaluskan di atas api kecil sembari diaduk agar santan tidak pecah.
- Kemudian silahkan anda masukan telur rebus dan juga terongnya. Teka-tekan telur dan tering hingga agak pecah namun jangan sampai telur hancur.
- Sekarang tinggal anda masukan air asam jawa dan aduk hingga merata dan matang. Angkat dan taruh dimangkuk saji lalu taburi daun kemangi diatasnya.
- Pecel telur terong siap untuk disajikan dan dinikmati.
Baca Juga : Cara Memasak Telur Ikan Goreng Tepung Gurih dan Renyah
Nah, kini bunda sudah bisa menikmati sajian pecel telur campur terong enak dan nikmat ini bersama keluarga. Agar lebih nikmat lagi anda bisa menikmatinya bersama nasi putih hangat dan juga sambal atau lauk pauk lainnya. Demikian lah resep pecel telur terong enak dan nikmat yang telah kami bagikan untuk anda diperjumpaan kali ini. Semoga resep kali ini bisa bermanfaat untuk anda semua. Jangan lupa share ya.
Gallery Resep Pecel Terong
20 Resep Olahan Terong Enak Lezat Sederhana Dan Menggugah
Resep Masak Pecel Terong Santan Mudan Dan Lezat Masakan Khas Desa Pecel Terong
Resep Pecel Terong Klik Foto Untuk Resep
Pecel Terong Bakar Pedas Dan Nikmat Resep Resepkoki
Resep Pecel Terong Sederhana Aneka Olahan Terong Foodie
Resep Pecel Terong Hobimasak Info
Video Resep Pecel Terung Bakar Pedasnya Bikin Tambah
Resep Pecel Terong Telur Pr Masakanbersantan Oleh Tanti
Resep Pecel Terong Ungu Bakar Resep Dapur Emak
Resep Pecak Terong Kuah Santan Paling Lezat
Resep Sambal Terong For Android Apk Download
Resep Dan Cara Membuat Tumis Terong Bumbu Kacang Yang Enak Sedap Dan Nikmat
Resep Pecel Terong Santan Oleh Unny Kitchen Cookpad
Aneka Resep Pecel Terong Ueenak Facebook
Resep Pecel Telur Tempe Terong Enak Dan Sederhana
Resep Masak Dan Cara Membuat Pecel Terong Yang Sederhana Dan Enak
Resep Pecel Terong Kuah Santan Kiriman Dari Eno Handayani
Pecel Terong Pecel Bersantan Dari Banyuwangi
Pecelterong Instagram Photo And Video On Instagram
Pecakterongbakar Instagram Posts Gramho Com
Berbagi Cara Menurut Munand Cara Memasak Terong
Resep Pecel Terong Resep Spesial Pecel Terong Ungu Pedas Nikmat
Resep Pecel Terong Oleh Nurul Hidayati Cookpad
Resep Membuat Pecel Terong Pedas Gurih Suka Resep
Belum ada Komentar untuk "Resep Pecel Terong"
Posting Komentar