Resep Kastengel Keju Edam Ny Liem
Resep Kastengel Renyah Dan Garing Spesialresep Com
Resep Sagu Keju Ny Liem Maknyus Lumer di Mulut
Cara buat Sagu Keju Ny Liem Enak dan Renyah
Jika di suruh memilih di antara beragam kue kering yang enak-enak misalnya nastar, kastengel, putsal, cheese ball atau chocochips, spesial resep akan milih kue sagu keju ini. Karena admin sangat suka banget dengan tekstur dari kue sagu keju yang melted ketika di kunyah dan tentunya dengan kejunya. Padahal bikin sake ini bagi kita yang belum terbiasa akan mengalami yang namanya ribet banget. Gimana tidak ribet, kita harus menyangrai dulu tepung sagunya, belum lagi adonan kue sagu keju ini bikin pegel-pegel waktu nyetaknya. Tapi bagi yang sudah terbiasa itu semua terbayar lunas saat menikmati kue sagu keju yang sudah matang ini.
Resep Sagu Keju Ny Liem - SpesialResep.com |
Dalam Resep Kue Kering Sagu Ny liem ini bisa membantu sobat spesial resep semua di rumah dalam membuat resep kue, dan tidak hanya resep ini saja yang akan di ulas namun masih banyak resep lainnya juga. Selamat mengikuti.
Resep Sagu Keju Ny Liem
Bahan-bahan :
- 125 gram Butter.
- 100 gram Margarin.
- 150 gram Gula Pasir Halus.
- 3 buah Kuning Telur.
- 100 gram Keju Edam parut.
- 50 gram Keju Cheddar parut.
- 300 gram Tepung Sagu Tani.
- 3 helai Daun Pandan.
- 50 gram Maizena.
- 50 gram Tepung Terigu protein sedang.
- 2 sendok makan Susu Bubuk full cream.
- Keju Cheddar di parut untuk taburan.
Cara membuat Kue Sagu Keju :
- Sangrai dahulu tepung sagu bersama daun pandan. Sangrai tepung sagu sambil terus diaduk-aduk hingga daun pandan kering dan layu serta tepung sagu terasa lebih ringan teksturnya. Lalu angkat dan dinginkan.
- Siapkan wadah, lalu ayak tepung sagu yang telah di campur dengan tepung terigu, maizena dan susu bubuk kedalam wadah. Lalu aduk-aduk hingga tercampur merata, setelah itu sisihkan.
- Kocok butter yang dicampur dengan margarin dan gula hingga lembut. Lalu masukkan kuning telur satu persatu sambil terus dikocok hingga tercampur merata.
- Sesudah itu, masukkan keju edam dan keju cheddar parut kedalam adonan. Lalu aduk-aduk kembali hingga tercampur merata dengan menggunakan spatula atau sendok kayu.
- Setelah itu, masukkan campuran tepung yang sudah di ayak tadi kedalam adonan. Lalu aduk-aduk kembali adonan hingga tercampur merata.
- Sesudah itu, masukkan adonan kedalam piping bag yang telah diberi spuit. Lalu spuitkan adonan sagu keju di atas loyang yang sudah diolesi tipis dengan margarin. Lakukan hingga adonan habis, lalu beri taburan keju sesuai selera.
- Selanjutnya, panggang adonan sagu keju didalam oven dengan suhu 140'C, atau hingga kue sagu keju matang. Lalu angkat dan dinginkan dahulu kue sagu keju di atas cooling rack.
- Setelah kue sagu keju dingin, barulah kue sagu keju dapat dimasukkan kedalam wadah kedap udara atau toples kue untuk di simpan sebelum di sajikan.
Notes & Tips :
- Tepung sagu disangrai terlebih dahulu untuk mengurangi kadar air dalam tepung sagu, sehingga akan menghasilkan kue sagu keju yang akan lebih renyah.
- Pengocokan butter dan margarin yang terlalu lama akan mengakibatkan sagu keju meleber ketika adonan kue sagu keju dipanggang.
- Apabila terlalu sebentar pengocokan adonan sagu keju-nya, maka sagu kejunya akan kurang ngeprul renyah.
- Berapa lama mengenai waktu pengocokan adonan sagu kejunya ? Selama ini hanya memakai feeling saja, asalkan adonan sagu keju sudah terlihat rata, maka pengocokan dapat kita hentikan.
- Bila sangat memfavoritkan kue sagu keju ini, biasakan selalu menyisihkan 1 toples untuk kita simpan makan sewaktu-waktu bila rasa pengen muncul karena kue ini tergolong kue kering jadi lumayan awet dan panjang waktu simpannya.
Gallery Resep Kastengel Keju Edam Ny Liem
Resep Kastengel Keju Edam Enak Youtube
Resep Cara Membuat Kue Kastengel Renyah Dan Garing Resep Kue
1527 Resep Kue Keju Ataiu Kastengel Ny Liem
Daftar Harga Variasi Lezat Kue Kering Klasik Modern Bulan
Resep Sugar Cheese Stick Cookies Nasi Kentjana Online
Resep Kastengel Resep Kuliner Cookpad Indonesia
Top 8 Most Popular Keju Craft Ideas And Get Free Shipping
Resep Cara Membuat Kue Kastengel Renyah Dan Garing Docx
Resep Kastengel Gulung Lezat Ber1ta Com
6 Resep Kue Sagu Keju Spesial Kraft Lezat Dan Gurih
Resep Kastengel Keju Edam Parmesan
Renyah Bertabur Gula Palem Ini Resep Bikin Palm Cheese Ball
Kastengel Edam Archives Doyan Resep
Jual Kue Kering Ny Liem Bandung Nyonya Lebaran Nastar Puteri Salju Keju Kota Bandung Toko Nanoshop Tokopedia
Resep Kastengel Ny Liem Oleh Shyswy Cookpad
Resep Kue Keju Kastengel Spesial Renyah Enak Resep Kue
Kuekeringciparay Instagram Posts Gramha Net
2 Resep Nastar Coklat Spesial Lembut Lumer Di Mulut
Resep Kastengel Keju Edam Spesialresep Com
6 Cara Praktis Membuat Kue Kastengel Keju Gurih Empuk Dan
Warisanrasapalmboom Instagram Posts Photos And Videos
Jual Produk Kue Kastengels Murah Dan Terlengkap Bukalapak
Jual Produk Keju Kue Kering Murah Dan Terlengkap Bukalapak
Belum ada Komentar untuk "Resep Kastengel Keju Edam Ny Liem"
Posting Komentar