Resep Rolade Bumbu Bistik



Resep Bistik Daging Sapi Enak Dengan Bumbu Istimewa Resep

Resep Membuat Bistik Daging khas Jawa Enak dan Nikmat

Resep Membuat Bistik Daging khas Jawa Enak dan Nikmat – Sajian makanan khas yang ada di Indonesia memang mempunyai beragam variasi rasa yang cukup banyak dan menggugah selera. Dari sabang sampai merauke, sajian khas selalu terjasi dengan begitu khas serta spesial. Hal ini tak anek, karena Indonesia merupakan salah satu negara kepulauan dengan latar belakang serta beragam suku bangsa. Jadi Indonesia memiliki banyak kuliner baru yang lahir karena budaya yang beragam itu. Akan tetapi, yang paling menarik dari hidangan nusantara adalah perpaduan bumbu rempah yang sangat lezat dan khas.

Salah satu sajian khas Indonesia yang paling banyak diburu dan dicari oleh banyak masyarakat kita adalah sajian yang berbahan dasar daging, baik itu daging ayam, daging kambing ataupun daging sapi. Mengapa demikian? Ya memang karena hidangan berbahan dasar daging memiliki citarasa gurih dan lezat. Terlebih lagi jika dikolaborasikan bersama dengan bumbu rempah yang memang banyak dan beragam. Dipastikan hidangan yang dihasilkan bisa lebih enak dan lezat saat disantap.

Resep Bistik Daging Khas Jawa

Nah, berbicara soal sajian nusantara yang berbahan dasar daging, disini kami membawakan salah satu hidangan istimewa yang terbuat dari bahan daging, yaitu bistik daging sapi khas Jawa. Sajian khas nusantara yang satu ini adalah sajian istimewa yang dimasak dengan cara merebus daging, menambahkan beragam bumbu dan rempah lalu dihidangkan bersama saus lezat yang sangat khas. Tentunya, sajian berbahan dasar daging ini sangat nikmat dan lezat dinikmati kapan saja dan dimana saja. Tidak harus menunggu waktu tertentu untuk bisa menikmatinya, kapanpun dan dimanapun anda berada bisa langsung menikmati hidangan bistik daging sapi ini.

Pada dasarnya sajian bernama bistik daging ini mempunyai beragam jenis dan varian. Tapi salah satu yang paling lezat dan banyak peminatnya dari bistik daging adalah bistik daging khas jawa yang dipadukan bersama komposisi bumbu yang pas serta nikmat. Untuk bisa mengetahui seperti apa resep dan cara membuat bistik daging khas jawa ini? Mari langsung saja kita simak bersama ulasan lengkapnya dibawah ini.

Bahan dan bumbu bistik jawa enak :

  • 350 gr daging sapi has dalam (potong lebar)
  • 75 gr jamur kancing (belah jadi 2 bagian)
  • 300 ml air bersih
  • 3 siung bawang putih (cincang halus)
  • 2 sendok makan saus tomat
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1 1/4 sendok teh merica bubuk
  • 1/2 buah bawang bombay (potong – potong)
  • 2 sendok makan mentega
  • 3 sendok makan kecap manis
  • 1/4 sendok teh merica bubuk

Bahan pelengkap bistik jawa :

  • 14 lembar selada
  • 3 buah tomat (iris bulat)

Langkah membuat bistik daging khas jawa enak dan nikmat :

  1. Pertama panaskan terlebih dulu margarine, lalu tumis bawang bombay dan bawang putih sampai tercium aroma wangi.
  2. Setelah itu anda masukan daging kedalam tumisan lalu aduk – aduk sampai daging berubah warna.
  3. Kemudian anda bisa memasukan potongan jamur kedalam tumisan daging bersama merica, pala bubuk, saus tomat, garam dan kecap manis, aduk – aduk terus sampai tercampur merata.
  4. Lalu anda bisa menuangkan air kedalam tumisan, masak sampaiu bumbu meresap kedalam daging dan matang sempurna.
  5. Jika sudah matang dan bumbu meresap kedalam daging, matikan kompor lalu angkat dan taruh daging diatas piring saji yang sudah disediakan.
  6. Tambahkan bahan pelengkap dan jika suka anda bisa menambahkan taburan bawang goreng diatasnya.
  7. Bistik daging khas Jawa siap untuk dihidangkan

Baca Juga : Cara Membuat Daging Sapi Lada Wijen Lezat

Nah, itulah dia resep cara membuat bistik daging khas jawa enak dan spesial. Dengan anda membuat resep bistik daging ini dirumah, dijamin menu makan keluarga akan jadi lebih beragam. Semoga apa yang kami sampaikan untuk anda diperjumpaan kali ini bisa bermanfaat. Selamat mencoba dan semoga berhasil.

  • resep rolade bumbu bistik

Gallery Resep Rolade Bumbu Bistik

Resep Bistik Daging Sapi 2019 Resep Masakan Kue Minuman

Resep Bistik Daging Resepkoki Co

Resep Rolade Sayur Sehat Praktis Lifestyle Fimela Com

Diah Didi S Kitchen Semur Ala Ibuku

Resep Rolade Praktis Sederhana Bahan Bahan Cara Membuat

Cara Membuat Bistik Sapi Super Nikmat Resep Mudah Bikin Bistik Daging Sapi

Cara Membuat Rolade Ayam Spesial Nikmat Dan Simpel

Sajiandaging Hash Tags Deskgram

Resep Rolade Tahu Daun Singkong Resep Memasak

Resep Semur Rolade Sajian Daging Gulung Kini Tampil Lebih Unik

Resep Tahu Bumbu Bistik Super Endes Coy

Resep Bistik Bola Bola Daging Yang Dapat Menggugah Selera Anda

Resep Daging Langsung Enak Google Play 上的应用

Resep Rolade Daging Sapi Dengan Saus Coklat Just Try Taste

Resep Bistik Ayam Super Enak

Bistik Gulung Saus Jamur Nova Grid Id

Resep Rolade Daging Sapi Dengan Saus Coklat Just Try Taste

Bistik Daging

Resep Rolade Daging Sapi Dengan Saus Coklat Just Try Taste

Bistik Daging Sapi Yang Mak Nyus Lezat Nikmat Sehat

Resep Bistik Rolade Sapi With Mashed Potato Oleh

Videos Matching Video Membuat Galantine Ayam Revolvy

List Bistik Photos And Videos

Rolade Daging


Belum ada Komentar untuk "Resep Rolade Bumbu Bistik"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel