Resep Sup Jagung Kental
Cara Membuat Sup Jagung Kental yang Enak, Gurih dan Mudah Dipraktikkan - Lifestyle Liputan6.com
Liputan6.com, Jakarta Jagung adalah salah satu tanaman pangan penghasil karbohidrat yang terpenting di dunia, selain gandum dan padi. Bagi penduduk Amerika Tengah dan Selatan, bulir jagung adalah pangan pokok, sebagaimana bagi sebagian penduduk Afrika dan beberapa daerah di Indonesia. Pada masa kini, jagung juga sudah menjadi komponen penting pakan ternak. Penggunaan lainnya adalah sebagai sumber minyak pangan dan bahan dasar tepung maizena. Berbagai produk turunan hasil jagung menjadi bahan baku berbagai produk industri farmasi, kosmetika, dan kimia.
Bagian jagung yang biasa dimakan manusia adalah bijiannya, baik masih muda ketika isinya belum mengering maupun setelah tua dan mengering. Bijian kering dapat dihaluskan menjadi tepung jagung (maizena). Maizena merupakan bahan untuk berbagai kue dan penganan olahan serta untuk bahan baku pembuatan mie bihun.
Pecahan kasar bijian jagung diolah di Amerika Serikat sebagai makanan sarapan populer, corn flakes. Di Jawa Timur terutama, bijian jagung kering ditumbuk agak halus untuk mendapatkan beras jagung, yang setelah dikukus atau ditanak menjadi nasi jagung. Nasi jagung ini, murni atau bercampur nasi padi, umum sebagai makanan pokok terutama di wilayah Jatim yang mendapat pengaruh dari budaya Madura.
Bijian utuh jagung dapat dipanggang, disangrai, atau digoreng. Gorengan bijian kering jagung dikenal sebagai marning di Jawa Tengah. Dari bijian jagung kering varietas tertentu juga dapat dibuat brondong jagung.
Jagung muda biasanya dipasarkan secara utuh bersama tongkolnya. Jagung manis mengisi kebanyakan pangsa ini, meskipun jagung ladang dan jagung ketan juga dipanen dalam keadaan demikian. Tongkol direbus, dipanggang, atau dibakar. Beberapa masakan sayur, seperti sayur asam dan sayur bening dilengkapi dengan potongan tongkol jagung atau bijian muda yang sudah dipisahkan dari tongkolnya (dipipil).
Dalam dunia kuliner pun, jagung kini menjadi salah satu bahan masakan yang selalu mengundang selera. Berbagai olahan dari jagung pun siap menggoyang lidahmu. Salah satunya dijadikan olahan sebagai sup. Cara membuat sup jagung sendiri terbilang sangat mudah. Kamu tentu tahu sajian sup cream jagung yang dijual oleh salah satu restoran cepat saji. Ya, cara membuat sup jagung dengan cream ini memang menjadi favorit banyak orang. Selain cream, cara membuat sup jagung kental dengan tekstur yang masih terasa juga disukai banyak orang.
Di saat musim hujan sudah mulai datang, sup jagung kental paling pas buat jadi kudapan lezat menghangatkan tubuh. Berikut cara membuat sup jagung kental yang Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, Kamis (8/11/2018).
Gallery Resep Sup Jagung Kental
Resep Sup Jagung Pedas Masakapaya
10 Cara Membuat Sup Jagung Enak Sederhana Dan Praktis
Chicken Corn Soup Sup Ayam Jagung
Berbagai Variasi Resep Sup Jagung Dan Cara Membuatnya
Resep Dan Cara Membuat Sup Jagung Manis Kepiting Yang Lezat Enak Dan Spesial
Resep Sup Jagung Kental Manis Oleh Fitri Apriliani Cookpad
Sup Krim Jagung Ratna S Corner
Resep Sup Jagung Resep Masakan 4
123kebaikan Resep Sup Hangat Biar Perut Gak Kaget Pas Buka
6 Ide Kreasi Krim Sup Yang Bisa Kamu Buat Sendiri Di Rumah
Resep Sup Kepiting Jagung Manis Sederhana Lezat
Resep Membuat Sup Jagung Manis Ayam Cream Kental Ala Kfc Yang Sedap Dan Gurih
6 Ide Kreasi Krim Sup Yang Bisa Kamu Buat Sendiri Di Rumah
Resep Sup Jagung Manis Kental Campur Telur
Resep Sup Jagung Kental Sederhana Dan Enak Resep Masakan
Yuk Nikmati Sup Jagung Makaroni Untuk Santap Siang Ini
Resep Memasak Sup Ayam Jagung Spesial Resepsimbok Com
Sup Jagung Telur Yang Gurih Dan Tidak Amis
Resep Sup Jagung Manis Kental Ala Cfc Atau Kfc Dari Dapur
Manfaat Jagung Untuk Si Kecil Resep Sup Jagung Simple
Resep Sup Jagung Kental Drink And Food
Resep Sup Ayam Jagung Manis Menyehatkan Lifestyle Fimela Com
Cara Membuat Sup Jagung Kental Yang Enak Gurih Dan Mudah
27 Resep Sop Ayam Terlezat Di Nusantara Yang Wajib Bunda Coba
Resep Sup Jagung Kental Oleh Trienza Ririn Cookpad
Belum ada Komentar untuk "Resep Sup Jagung Kental"
Posting Komentar