Resep Brownies Buah Naga
Resep Cara Membuat Brownies Buah Naga Enak Lembut Youtube
Resep Kue Cubit Buah Naga yang Lezat dan Bergizi Tinggi

Resep Kue Cubit Buah Naga – Kue cubit, si kue imut mungil-mungil ini memang semakin banyak penggemarnya. Dari mulai gerai-gerai kecil sampai restoran besar menawarkan varian kreatif kue ini. Mulai kue cubit rasa green tea, red velvet dan lainnya. Tidak hanya itu, toppingnya pun makin beragam, dari oreo, keping cokelat sampai cokelat batangan. Semuanya bisa dikreasikan sesuai keinginan anda.
Bahkan baru-baru ini kue cubit menjadi salah satu desert yang dikreasi untuk program diet juga. Salah satunya resep kue cubit buah naga. Penasaran bagaimana cara membuat kreasi desert kue cubit untuk program diet ini? Berikut kami bagikan ulasannya. Berikut bahan-bahan yang harus dipersiapkan dalam membuat dan mempraktekkan resep kue cubit buah naga.
Bahan-bahan Yang Dibutuhkan
- 250 gram tepung terigu
- 1/2 bagian buah naga
- 1/2 sendok teh baking powder
- 1/2 sendok teh soda kue
- 1/2 sendok teh garam
- 100 gram gula pasir
- 100 ml susu cair
- 100 gram margarin
Cara Membuat Adonan Resep Kue Cubit Buah Naga
- Pertama-tama lelehkan margarin. Kemudian haluskan buah naga dengan 50 ml air.
- Setelah itu siapkan wadah besar, campurkan telur dan gula pasir di dalamnya. Aduk adonan hingga mengembang dan gula larut.
- Selanjutnya campurkan bahan-bahan lainnya seperti baking powder, tepung terigu, garam, susu cair, lelehan margarin, soda kue, dan buah naga yang sudah dihaluskan. Aduk sampai merata. Untuk lebih mudah, gunakan mixer dengan kecepatan rendah sampai adonan mengembang dan tidak ada yang menggumpal.
- Diamkan adonan selama kurang lebih 10 menit.
Cara Membuat Kue Cubit
- Panaskan cetakan kue cubit di atas kompor menyala. Oleskan mentega secukupnya. Diamkan beberapa saat hingga cetakan benar-benar panas.
- Tuangkan adonan ke dalam cetakan yang sudah panas tersebut menggunakan teko secara perlahan. Tuangkan adonan setengah dari volume cetakan.
- Masak adonan sampai matang atau setengah matang (sesuai selera).
- Setelah matang, angkat dan sajikan dalam keadaan hangat.
Resep Kue Cubit Buah Naga Topping Coklat
Selain resep Kue cubit buah naga, resep dari buah naga lain yang tak kalah istimewa untuk di coba adalah kue cubit buah naga topping coklat. Bagaimana cara membuatnya?
Bahan-bahan Yang Dibutuhkan
- 250 gram tepung terigu
- 1/2 bagian buah naga, haluskan dengan air 50 ml
- 1/2 sendok teh baking powder
- 1/2 sendok teh soda kue
- 1/2 sendok teh garam
- 100 gram gula pasir
- 100 ml susu cair
- 100 gram margarin, lelehkan
- Coklat batang secukupnya
Cara Membuat Resep Kue Cubit Buah Naga Topping Coklat
- Kocok telur dan gula pasir di dalam wadah yang telah disiapkan, hingga adonan mengembang.
- Masukkan bahan bahan, seperti terigu, margarin cair susu cair, dan aduk hingga rata. Kemudian masukkan baking powder,soda kue, garam, dan buah naga, aduk kembali.
- Setelah adonan tercampur rata, masukkan adonan ke dalam teko.
- Panaskan cetakan kue cubit. Lalu olesi dengan sedikit margarin. Setelah cetakan panas, tuang adonan hingga setengah cetakan.
- Saat adonan sudah setengah matang dan mengembang, letakkan coklat batang diatasnya.Tunggu hingga adonan matang.
- Sajikan kue cubit.
Nah, tunggu apalagi bunda, segera eksekusi resep kue cubit buah naga di atas ya.
Gallery Resep Brownies Buah Naga
Cake Buah Naga Oleh Oleh Khas Batam Net24
5 Olahan Buah Naga Merah Yang Dijamin Mendinginkan Harimu
Jual Browcup Naga 400ml Brownies Kukus Jakarta Timur Widi Shop Tokopedia
Brownies Kukus Buah Naga Ala Mumi Kebonsari Youtube
Cara Membuat Brownies Buah Naga Enak Lembut
Resep Membuat Puding Buah Naga Lembut Enak Segar
5 Resep Brownies Kukus Sederhana Dan Murah Waktuku
Resep Jus Buah Naga Merah Sehat Nikmat
Resep Brownies Chocolatos Kukus Sederhana Dan Praktis
3 Cara Membuat Brownies Kukus Lembut
Resep Kue Klepon Buah Naga Modern Id
Puding Kaca Buah Naga Monic S Simply Kitchen
Resep Setup Buah Naga Dan Cara Membuat Bacaresepdulu Com
Resep Brownies Kukus For Android Apk Download
Resep Cake Buah Naga Cakeandbakery Chirpstory
35 Resep Sederhana Untuk Buah Naga Craftlog Indonesia
7 Aneka Olahan Buah Naga Resep Dan Cara Membuatnya Anam Seo
Daftar Resep Kue Dan Roti Terbaru Bisa Dicoba Di Rumah
Belum ada Komentar untuk "Resep Brownies Buah Naga"
Posting Komentar