Resep Masakan Semur Telur
Resep Semur Ayam Dengan Kentang Telur Dan Tahu Menu
Resep Balado / Semur Telur Yang Enak Dan Praktis

Cara Membuat Balado / Semur Telur Yang Enak Dan Praktis – Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan mengenai resep lauk pendaming untuk makan nasi yang bisa mengeyangkan perut yaitu resep Balado / Semur Telur. Bagi anda yang ingin memberikan lauk untuk pendamping makan untuk keluarga ataupun anak anak dan tamu yang berkunjung ke rumah. Agar anak atau pun keluarga tidak jajan di luar dan betah di rumah
Salah satu resep masakan Indonesia yang gampang dibuat dan dikreasikan dengan berbagai macam bahan makanan adalah Resep Bumbu Balado dari Padang. Selain daging, resep udang balado, kentang balado, resep terong balado dan yang lainnya, kita juga bisa mengkreasikan resep ini dengan telur. Ya, Resep Telur Balado Sederhana tidak kalah enak dan lezat apabila dibandingkan dengan resep masakan telur yang lain. Citarasa khas pedas dengan bumbu rempah asli Indonesia membuat bumbu telur balado memang layak untuk disajikan untuk teman makan nasi buat semua anggota keluarga. Selain telur ayam, resep kali ini juga bisa menggunakan bebek atau telur puyuh.
Agar anak atau pun keluarga tidak jajan di luar dan betah di rumah. Balado / Semur Telur sangat populer sekali dan mengolahnyapun tidak terlalu sulit sehingga banyak kalangan yang menginginkan resep Balado / Semur Telur yang mana bahan-bahannya mudah di temukan.
Nah, yuk simak di bawah ini Tutorial Cara Membuat Balado / Semur Telur Yang Enak Dan Praktis Di Buat :
Bahan Untuk Membuat Balado Telur Yang Enak Dan Segar
1) 5 butir telur bebek, rebus, kupas, dan goreng
2) 3 sdm minyak goreng, untuk menumis
Bumbu Yang Di Haluskan
1) 2 sdm bawang merah iris’
2) 2 sdm bawang putih iris
3) 4 sdm cabai merah iris
4) 1 buah tomat, cincang kasar
5) 1 sdm garam
Cara Membuat Balado Telur Yang Enak Dan Segar Di Lidah
1) Panaskan minyak di wajan, tumis bumbu yang di haluskan hingga harum
2) Masukan telur yang sudah di goreng, aduk rata dan bumbu meresap angkat
3) Hidangkan
Catatan : 1 resep ini bisa membuat 3 porsi Balado Telur
Nilai Gizi Untuk Balado Telur
1 porsi 370 kalori
Protein : 20,7 gram
Lemak : 12,6 gram
Kolesterol : – mg
Mudahkan ! Nah, itulah resep lauk pendamping nasi yang kami bagikan yang sering di sajikan untuk anak anak anda ataupun keluarga dan bisa juga di sajikan kepada tamu yang kerumah. Semoga resep ini bermanfaat buat anda.
Baca Juga Resep Makanan Lainnya Di olahanmakanan.com
Gallery Resep Masakan Semur Telur
Resep Dan Cara Membuat Semur Telur Puyuh Untuk Santap Sahur
Resep Masakan Telur Puyuh Yang Sedap Dan Istimewa January 2020
Resep Semur Telur Oleh Eka Gustini Resep Resep Telur
Resep Semur Bola Bola Daging Isi Telur Puyuh Maknyusss
29 Resep Semur Ayam Spesial Yang Enak Dan Praktis Rekomended
Resep Masakan Praktis Rumahan Indonesia Sederhana Semur
Semur Indonesian Stew Wikipedia
Resep Sederhana Semur Tahu Telur Puyuh Enaknya Kebangetan
Resep Semur Telur Ceplok Oleh Cut Meriska Cookpad
Resep Masakan Lebaran Idul Fitri Semur Telur Puyuh Super Praktis
Menu Masakan Lebaran Resep Telur Puyuh Tahu Tempe Kuah
Resep Masakan Telur Puyuh Yang Sedap Dan Istimewa
Semur Telur Bumbu Kemiri Resep Masakan Nusantara Food
Resep Masakan Indonesia Sederhana Dari Bahan Telur Ayam
Resep Masakan Telur Puyuh Yang Sedap Dan Istimewa Selerasa Com
6 Resep Semur Telur Sederhana Bumbu Istimewa
Belum ada Komentar untuk "Resep Masakan Semur Telur"
Posting Komentar