Resep Sambal Ikan Tongkol



Resep Sambal Tanak Ikan Tongkol Hobimasak Info

Resep Masak dan Cara Membuat Ikan Tongkol Goreng Sambal Balado yang Enak, Gurih dan Nikmat

Sajian ikan tongkol goreng sambal balado adalah salah satu menu hidangan utama yang enak dan sedap.

Selain enak, hidagan ini juga rupanya cukup mudah dibuat dirumah. Nah, bagi ibu yang penasaran ingin menyajikan sajian ini dirumah untuk keluarga tercinta. Maka, kita langsung simak saja yuk, resep mudah membuat ikan tongkol goreng sambal balado berikut ini.

Nama Resep

Resep Masak dan Cara Membuat Ikan Tongkol Goreng Sambal Balado yang Enak, Gurih dan Nikmat

Waktu Memasak

Persiapan:

Memasak:

Total:

Jumlah Porsi

3 Porsi

Bahan-Bahan yang Diperlukan Untuk Membuat Ikan Tongkol Goreng Sambal Balado yang Enak, Gurih dan Nikmat

Bahan Utama Ikan Tongkol:

  • 1/2 kg ikan tongkol
  • garam dan minyak secukupnya
  • 2 buah jeruk nipis

Bahan dan Bumbu Balado:

  • 2 buah tomat masak
  • Garam dapur secukupnya
  • 2 ons cabe keriting
  • Gula pasir secukupny
  • 6 buah bawang merah
  • penyedap rasa secukupnya
  • Bahan Pelengkap Ikan
  • Bawang goreng secukupnya
  • Cabai kering instan (jika suka)
  • Nasi putih hangat

Cara Membuat Ikan Tongkol Goreng Sambal Balado yang Enak, Gurih dan Nikmat

Cara Mempersiapkan Ikan Tongkol:

  1. Cara yang bisa dilakukan pertama untuk membuat masakan kali ini adalah dengan membersihkan ikan tongkol segar yang sudah anda beli dan anda persiapkan. Hal ini penting sekali sebab ada beberapa bagian pada ikan yang harus dibersihkan, yakni bagian jeroan ikan dan insang ikan. Untuk itu, pastikan jika anda membersihkan bagian ini hingga bersih.
  2. Setelah selesai membersihkan bagian ikan, silahkan potong-potong ikan menjadi beberapa bagian yang anda inginkan. Semisal disini saya akan memotog ikan menjadi tiga bagian dengan ukuran yang sedang sehingga ketika disantap masing-masing orang bisa mendapatkan satu poting dengan ukuran yang pas.
  3. Setelah itu, lumuri ikan tongkol segar yang sudah dipotong-potong dengan menggunakan air jeruk nipis dan sisihkan sementara selama kurang lebih 10 menit agar bumbu ini bisa meresap kedalam ikan dan membuat bau amis bisa menghilang.
  4. Setelah ikan dilumuri dengan bumbu jeruk nipis, silahkan panaskan minyak dalam wajan dan tunggu hingga minyak benar-benar panas secara merata.
  5. Selanjutnya, silahkan goreng ikan hingga matang dna berwarna keemasan serta dibagian kulit ikan terlihat kering.
  6. Bila ikan sudah matang, angkat ikan dari wajan biarkan terlebih dahulu agar minyaknya menetes sebelum kita masak bumbu baladonya.

Cara Membuat Bumbu Balado Untuk Ikan:

  1. Pertama, silahkan haluskan bawang merah, cabai keriting dan tomat secara merata dengan menggunakan ulekan hingga halus.
  2. Setelah bahan ini halus secara merata, silahkan panaskan wajan dan masukkan minyak goreng sedikit saja, lalu tunggu hingga minyak panas.
  3. Setelah minyak panas, silahkan tumis bumbu balado yang telah dihaluskan hingga tercium bau harum yang sedap.
  4. Lalu tambahkan garam, gula dan bumbu penyedap kedalam tumisan bumbu lalu aduk-aduk merata.
  5. Masukkan ikan tongkol kedalamnya dan aduk-aduk merata sampai bumbu meresap pada ikan.

Setelah matang, silahkan angkat ikan dan sajikan ikan dalam piring saji. Silahkan tambahkan bahan pelengkap dan santap dengan nasi hangat yang lezat. Hidangan ini akan terasa lebih nikmat dan lebih lezat jika disantap selagi masih hangat.

Demikian resep mudah cara membuat ikan tongkol goreng sambal balado yang enak dan gurih. Semoga resep ini bisa ibu buat dirumah dengan mudah dan sederhana sehingga menu yang ibu hidangkan bisa lebih bervariasi.

Silahkan klik tombol share berikut ini agar anda bisa berbagi resep spesial ini bersama dengan teman dan sahabat dan jangan lupa pula untuk memberikan komentar anda dikolom dibawah ini.

Istri yang hobi makan dan anak dari ibu yang jago masak sampe punya usaha katering kecil-kecilan dengan segala keterbatasannya akhirnya mulai bisa masak dan seneng eksperimen di dapur. Currently penulis, yang pada akhirnya jadi penulis resep adalah profesi yang dianggap paling tepat.

Gallery Resep Sambal Ikan Tongkol

Kumpulan Resep Makanan Dan Minuman Resep Dan Cara Membuat

Resep Sambal Ikan Tongkol Dan Ikan Serai Oleh Desembri Yesti

Resep Sambal Ikan Tongkol Enaknya Kebangetan Lifestyle

Rasamasa Ikan Cue Tongkol Sambal Dabu Dabu

Resep Tongkol Masak Sambal Pete

Info Kuliner Resep Membuat Sambal Tongkol Pedas Menggoda

Pindang Tongkol Bumbu Rica Rica Dg Kemangi

Sambal Tongkol Bumbu Balado Sambal Ikan Tongkol Balado

Resep Ikan Tongkol Dabu Dabu Lemon

Resep Ikan Tongkol Cabe Ijo Muantappp Menu Masakan Indonesia

Resep Sambal Ikan Tongkol Oleh Niar Arifuddin Cookpad

Resep Cara Membuat Sambal Tongkol Suwir Sedap Pol

Masak Ikan Tongkol Suwir Pedas Masak Memasak

Resep Ikan Goreng Tongkol Bumbu Pedas Resep Masakan Kue

Resep Suwir Tongkol Pedas

Resep Masakan Tongkol Balado Seenak Rumah Makan Padang

Resep Rahasia Cakalang Sous Resep Dan Cara Membuat Ikan Cakalang Fufu Sous Khas Manado

Tongkol Suwir Balado

Resep Sambal Ikan Tongkol Oleh Cams Cookpad

Resep Sambal Ikan Tongkol


Belum ada Komentar untuk "Resep Sambal Ikan Tongkol"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel