Resep Masakan Cumi Cumi
Resep Masakan Cumi Cumi Enak For Android Apk Download
Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Spesial yang Krispi

ResepMedia.com – Cumi merupakan salah satu hewan laut yang cukup populer untuk diolah dan dijadikan teman makan nasi yang lezat. Cumi bisa diolah dengan berbagai cara dan cumi goreng tepung merupakan salah satu cara pengolahan cumi yang cukup populer. Jenis hidangan yang satu ini dapat dengan mudah ditemukan di berbagai warung makan atau restauran yang menyediakan makanan seafood. Cumi yang digoreng dengan dibalut tepung sangatlah nikmat bila dimakan dengan nasi panas dengan menggunakan sambal, atau bisa juga dijadikan cemilan ringan. Bahan cumi merupakan bahan makanan yang mengandung gizi yang cukup tinggi, dengan kandungan protein yang sangat baik untuk pertumbuhan dan perkembangan anak. Membuat cumi yang digoreng dengan tepung sebenarnya cukuplah mudah. Anda bisa mengikuti resep cumi goreng tepung yang kami sajikan berikut ini, sehingga Anda bisa mendapatkan hasil gorengan yang garing dan krispi, yang pastinya digemari seluruh anggota keluarga. Bahan pembuatan cumi goreng tepung Cara membuat cumi tepung goreng krispi Selain dengan menggunakan cara tersebut,proses pembalutan tepung ke daging cumi bisa juga dilakukan dengan cara lain. Campuran tepung terigu yang sudah siap tidak perlu dicampurkan dengan telur. Telur yang ada dikocok dan diletakkan di wadah yang lain. Sebelum digoreng, cumi dimasukkan ke dalam telur dan kemudian digulingkan hingga merata di adonan tepung sebelum digoreng. Anda bebas memilih cara yang paling sesuai dengan Anda. Penggunaan baking powder dan air es dalam adonan tepung dimaksudkan agar adonan tepung tadi bisa menjadi lebih garing dan lebih krispi, apalagi bila Anda mempergunakan tepung terigu protein sedang. Namun bila memang Anda tidak memiliki baking powder dan tepung terigu protein tinggi, maka Anda bisa menambahkan sedikit saja tepung beras dalam adonan tepung tadi agar bisa membantu menghasilkan gorengan krispi. Cukup mudah bukan resep cumi goreng tepung tadi. Rasanya yang garing dan krispi sangat lezat apalagi bila disajikan dengan saus atau sambal yang pedas dan menggugah selera. Jangan lupa pula untuk mencoba resep makanan lainnya. Selamat mencoba!
Gallery Resep Masakan Cumi Cumi
7 Resep Cumi Enak Yang Mudah Dan Praktis Masakan Populer
Resep Cumi Cumi Sambal Pedas Paling Enak Resep Masakan
Aneka Resep Serta Cara Membuat Cumi Kuah Hitam Sajian Sedap Berbahan Dasar Seafood Yang Nikmat Dan
Resep Cumi Kecap Pedas Resep Masakan Dapur Arie
Resep Tumis Cumi Hitam Pedas Oleh Vivi Febriany Cookpad
Resep Masakan Cumi Asin Paling Lezat Untuk Sehari Hari
Resep Masak Dan Cara Membuat Cumi Basah Sajian Sedap Seafood Sederhana Bercitarasa Enak Dan Mantap
Resep Masak Dan Cara Membuat Cumi Bakar Kecap Sajian Sedap Nan Lezat Serta Enak Namun Sederhana
Resep Masakan Cumi Saus Padang Resep Kuliner Indonesia
Resep Cumi Aneka Resep Masakan Cumi Cumi For Android Apk
5 Resep Olahan Cumi Nan Simpel Dan Enak Wajib Dicoba
Resep Variasi Olahan Cumi Cumi Untuk Lauk Sehari Hari
Resep Tumis Cumi Cumi Resepkoki Co
Resep Masakan Tumis Cumi Pete By Dewi Yuliana23
Aneka Resep Masakan Khusus Cumi Cumi Liana Wahyu Choriah
5 Resep Olahan Cumi Nan Simpel Dan Enak Wajib Dicoba
Belum ada Komentar untuk "Resep Masakan Cumi Cumi"
Posting Komentar