Resep Mie Instan Kreasi



Resep Kreasi Mie Instan Ala Nicky Tirta Video Antara News

3 Resep Kreasi Mie Instan Mudah dan Praktis

By Unknown Kamis, 10 Agustus 2017
Resep Kreasi Mie Instan - Makan mie instan dengan cara direbus atau di goreng sudah biasa. Meskipun belum cukup bosan untuk menikmatinya, namun Anda bisa mencoba resep kreasi mie instan yang lain. Dengan cara lain ini, maka Anda bisa merasakan kenikmatan dan sensasi yang lain pula. Membuat kreasi mie instan memang membutuhkan keterampilan, sehingga butuh eksperimen untuk membuatnya memiliki tampilan dan rasa berbeda dari biasanya. Nah jika Anda ingin resep yang lain namun tetap nikmat, simak 3 resep kreasi mie berikut ini.
Baca juga : Bahaya Mie Instan Bagi Tubuh dan Cara Aman Untuk Makan
Untuk membuatnya, siapkan bahan yang dibutuhkan yaitu:
  • 2 Lembar roti tawar
  • 1 butir telur
  • Keju secukupnya
  • Mie instan goreng
Cara membuat kreasi mie instan:
  • Cara membuat resep kreasi mie instan yang pertama adalah dengan merebus mie hingga matang. Kemudian tiriskan dan campurkan mie tersebut pada bumbu dan telur, goreng.
  • Panggang 2 lembar roti tawar dengan menggunakan wajan anti lengket atau seadanya dengan menggunakan api kecil. Kemudian beri keju dan martabak mie di atasnya.
  • Angkat dan segera disantap jika kedua sisi roti telah berwarna kecokelatan. Tambahkan saos untuk menambah kenikmatan.
2. Resep kreasi mie instan Carbonara
Jika Anda biasa dengan masakan Italia ini, maka Anda juga bisa membuatnya dengan menggunakan bahan dasar mie instan.
Bahan yang digunakan untuk membuat resep kreasi mie instan kuah ini adalah sebagai berikut:
  • 1 bungkus mie instan
  • 1 gelas susu putih
  • 2 batang Sosis sapi
  • Keju cheddar secukupnya
  • Remuk mie dan rebus hingga matang.
  • Kemudian kecilkan api dan tiriskan. Lalu berilah sedikit air panas yang sudah matang pada mie yang telah ditiriskan tadi. Masak kembali dan masukkan sosis dan susu dan masak hingga sosis matang, kuah mengental dan matikan api.
  • Langkah membuat resep kreasi mie instan carbonara selanjutnya adalah dengan memasukkan bumbu dan aduklah hingga rata. Kemudian tuang mie dalam mangkuk dan taburi dengan cheddar di atasnya.
Anda juga bisa membuat resep mie instan istimewa lainnya seperti, wafel. 
  • 1 bungkus mie instan
  • Margarin
  • Maple syrup atau bisa juga madu
  • Stroberi atau anggur
  • Es krim stroberi atau sesuai selera
  1. Rebus mie hingga matang, tiriskan.
  2. Panaskan margarin menggunakan wajan anti lengket secukupnya, dan goreng mie dalam keadaan panas. Tekan sehingga merata dan pada bagian bawah mie berwarna kecokelatan, dan balik mie tersebut, sehingga kedua sisi berwarna sama (jangan sampai gosong).
  3. Kemudian tiriskan mie agar minyak keluar, dan hidangkan di piring dengan topping buah, maple syrup dan es krim.

Gallery Resep Mie Instan Kreasi

10 Resep Camilan Berbahan Mi Yang Lezat Dan Praktis

Resep Mie Instan Kreasi Simple 3 Oleh Novi Cookpad

Resep Kreasi Mie Instan Ver 2 For Android Apk Download

7 Kreasi Indomie Mudah Yang Bisa Kamu Buat Sendiri

Resep Mie Instan Kuah Pedas Oleh Recipe By Mia Cookpad

Resep Kreasi Mie Instan Mie Goreng Jawa Tumis Bawang Dan

Bosan Dengan Olahan Mie Instan Biasa Yuk Intip Resep

5 Menu Kreasi Mie Instan Yang Tidak Bikin Bosan Hock

9 Modifikasi Mie Instan Yang Harus Kamu Coba Tetap Praktis

5 Resep Cara Membuat Mie Instan Kreasi Sendiri Aneka

5 Resep Kreasi Mie Instan Yang Pasti Membuat Ketagihan

Resep Masakan Renyahnya Indomie Goreng Yang Beneran

5 Aneka Kreasi Resep Mie Instan Favorit Anak Muda Katalog

Viral Indomie Goreng Telur Dan 3 Kreasi Mie Instan Ini

Selain Donat Indomie 5 Kreasi Unik Mie Instan Ini Juga Ada

7 Resep Dan Kreasi Unik Mie Instan Gak Melulu Bikin Omelet

Resep Mie Instan Kuah Pedas Kreasi Bumbu Sendiri Aneka

Resep Bakwan Mie Instan Renyah Money Id

Resep Bakwan Mie Goreng Kreasi Mie Instan Untuk Sarapan


Belum ada Komentar untuk "Resep Mie Instan Kreasi"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel