Resep Glaze Rumahan



Cara Membuat Donat Rumahan Elysia

Olahan Kopi Unik Pembuka Peluang Usaha Rumahan

Olahan Kopi Unik – Kopi diminum doang udah mainstream kan Nah kali ini mimin mau share Olahan Kopi Unik Pembuka Peluang Usaha Rumahan

Kalian yang lagi nyari Olahan Kopi Unik bisa coba sendiri di rumah dan pastinya gampang untuk diikuti.
Langsung saja, Berikut ini Olahan Kopi Unik Pembuka Peluang Usaha Rumahan

1. Kolak Pisang Kuah Kopi

Kolak Pisang kuah santan ? BIASA !! Ini dong kuahnya rasa Kopi, pastinya bisa kalian coba buat sendiri di rumah

RESEP
  • Pisang yang dipakai jangan kematangan dan jangan kementahan, pokoknya yang sedang sedang sajaa
  • Untuk kuahnya setengah gelas kopi bubuk dicampur dengan 2 gelas air putih
  • Agar pekatnya tidak over bisa tambahkan 2 irisan lemon dan yoghurt
  • Tinggal siram pisang dengan kuah kopi
  • Tambahkan yoghurt dan irisan lemon
  • Kolak Pisang Kuah Kopi siap disantap

2. Lapis Legit Kopi

Lapis legit biasanya kan olahannya telur, mentega, gula dan susu. Kali ini ditambahkan kopi

Supaya rasanya lebih legit. Rasanya bakal pahit sedikit tapi its okay lah.

Dan lapisannya ada berwarna hitam karena kopinya jadi bukan hanya kuning dan coklat.

Penasaran cara bikinnya ?? Simak resep dibawah ini

RESEP

Bahan-bahan :

  • 75 gr margarin
  • 1 sdm susu kental manis
  • 6 kuning telur, 4 putih telur
  • 100 gr gula pasir
  • 1/2 sdm Pengemulsi
  • 25 ml air kopi (1 sdm kopi instan dilarutkan dengan 25 ml air panas)
  • 1/4 sdt garam
  • 100 gr tepung protein sedang
  • 20 gr susu bubuk
  • 1/4 sdt baking powder
  • 1 sdm coklat bubuk

Cara Membuat :

  1. Kocok margarin 15 menit sampai jadi lembut, masukkan susu kental manis, kocok rata, sisihkan.
  2. Kocok telur, gula pasir, pengemulsi, air kopi, garam, tepung terigu, susu bubuk, dan baking powder sampai mengembang.
  3. Masukkan sedikit demi sedikit ke dalam adonan margarin sambil diulen perlahan tuang 1/5 bagian adonan ke dalam loyang 20x20x4cm yang dialasi kertas roti, kukus selama 5 diatas dengan api sedang, taburi coklat sambil diayak.
  4. Untuk lapisan terakhir kukus selama 10 menit.
  5. Angkat, Taburi dengan gula tepung tipis secara merata, potong sesuai selera.

Nah Ada Yang Lagi Heboh Nih Resep Roll Cake Batik? Kepoin Yuk

3. Donat Kopi

Donat biasanya berwarna kuning kan, karena bahannya mentega, terigu dan telur doang.

Kalau ini ditambahkan kopi. Jadinya aroma kopinya kerasa banget.

Dan juga warna donatnya jadi lebih pekat. Buat yang penasaran langsung aja lihat cara bikinnya

RESEP

Bahan-bahan :

DONAT

  • 1 sdm fermipan (diseduh dengan 3 sdm air hangat -/+ 10 menit atau sampai barbuih)
  • 250 gr tepung terigu
  • 2 sdm kopi bubuk
  • 1 butir telur ayam
  • 3 sdm margarin
  • Air matang secukupnya

TOPPING GLAZE

  • Gula halus 2 cangkir
  • Kopi tanpa ampas 1 sdm
  • Susu atau Creamer 100 gr
  • Margarin 2 sdm
  • Air 1/2 cangkir

Cara Membuat :

DONAT

  1. Campur terigu, gula, telur dan seduhan fermipan, Uleni. Tambahkan margarin dan air secukupnya. Uleni sampai kalis
  2. Letakkan dalam panci. Tutup dengan serbet bersih dan lembab. Biarkan mengembang sampai 2 kali lipat -/+ 40 menit
  3. Kempiskan adonan bentuk bulat dan beri lubang di tengahnya. Diamkan 15 menit
  4. Goreng di minyak panas sedang. Sekali balik saja. Goreng sampai matang

TOPPING GLAZE

  1. Pertama-tama siapkan wadah untuk mengaduk kopi,susu / creamer, air dan gula. Aduk hingga tercampur rata.
  2. Selanjutnya panaskan margarin hingga mencair.
  3. Tuangkan adonan kopi ke dalam margarin yang sudah mencair hingga adonan mengental seperti pasta.
  4. Angkat dan diamkan sejenak.

Topping sebaiknya dituangkan ke donat yang masih hangat baru disajikan. Bisa juga dituang ke wadah kecil untuk cocolan donat yang masih polos, atau bahkan diminum sendiri tanpa pake donatnya, wkwkwkwk.

4. Pudding Kopi

Olahan Kopi Unik yang terakhir adalah dessert nih. Pudding kopi yang rasanya sudah pasti semlidut.

Kalau pudding biasanya pakai buah-buahan, susu, ataupun coklat. Kalau yang ini rasa kopi loh.

Cara buatnya sama seperti pudding pada biasanya cuma perasanya pake kopi.

Untuk yang suka coklat bisa juga ditambahkan sedikit agar rasanya makin nikmat.

RESEP

Bahan-bahan :

  • Gula pasir 250 gram
  • 2 bungkus agar-agar coklat
  • Susu kental manis coklat 1 kaleng
  • Kopi bubuk instan pilihan 5 sdm
  • Pasta moka 1 sdt

Cara Membuat :

  1. Pertama-tama siapkan panci, terus masukkan semua bahan kecuali susu kental manis. Tambahkan air sesuai takaran yang tertera di bungkus agar-agarnya. Masak hingga mendidih.
  2. Siapkan cetakan pudding, ukurannya terserah anda boleh kecil boleh besar.
  3. Tuang adonan pudding tadi ke cetakan lalu simpan di kulkas supaya mengeras.
  4. Terakhir siram susu kental manis ke atas pudding.

Gallery Resep Glaze Rumahan

Resep Dan Cara Membuat Pisang Nugget Matcha Coklat Ala

Tips Bisnis Donat Kentang Rumahan Dengan Modal Kecil Untuk

Resep Roti Rumahan Lembut Empuk Tanpa Oven Mixer

Ide Jualan Donat Rumahan Ala J Co Resep Dan Cara Buatnya Lengkap Disini

19 141 Resep Sederhana Untuk Masakan Rumahan Craftlog

Resep Mudah Bikin Donat Kentang Rumahan Dream Co Id

Donat Matcha Lezat Rumahan Namaste Organic Youtube

Resep Masakan Praktis Rumahan Indonesia Sederhana Tips

Mengintip Proses Pembuatan Donat Aneka Topping Di Industri

Mengintip Proses Pembuatan Donat Aneka Topping Di Industri

Resep Membuat Kue Cantik Manis Yang Mudah Dan Super Legit

Resep Masakan Praktis Rumahan Indonesia Sederhana 11 Video

Beef Steak Saus Lada Hitam Beef Steak Ala Rumahan Flickr

Resep Donat Rumahan Oleh Net T Cookpad

Resep Jengkol Ala Rumahan For Android Apk Download

Resep Cinnamon Rolls Oleh Rin Resep Mudah Masakan Rumahan

Resep Takoyaki Rumahan Oleh Aqeela Qeela Cookpad

Resep Masakan Praktis Rumahan Indonesia Sederhana Resep

Resep Kukis Chocolate Shortbread Camilan Mewah Ala Rumahan


Belum ada Komentar untuk "Resep Glaze Rumahan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel