Resep Kue Panada



Resep Panada Isi Tuna Just Try Taste

Panada Isi Ikan Suwir Pedas Khas Manado Praktis - Resep

Share

IG:@tiyarahmatiya

Sekilas panada mirip dengan kue pastel karena bentuk luarnya yang sama. Perbedaannya terletak pada panada yang biasa diisi dengan ikan pampis, yaitu ikan cakalang yang disuwir halus dan dimasak dengan berbagai bumbu.

Rasa pedas yang mencolok dari campuran bumbu-bumbunya menunjukkan budaya kuliner masyarakat Manado yang menyukai makanan bercita rasa pedas. Tak salah jika panada dinobatkan sebagai kuliner khas Manado.

Atsarina Luthfiyyah (Senior Editor)

Memiliki pengalaman pendidikan di bidang Tata Boga dan Jurnalistik. Hobi menulis, traveling dan memasak. S2 Universitas Gadjah Mada Ilmu Komunikasi

1. Dalam wadah, campur tepung terigu, gula pasir, dan ragi instan hingga rata.

2. Tuangkan telur dan santan secara perlahan. Uleni hingga setengah kalis.

3. Masukkan garam. Uleni hingga kalis elastis.

4. Bulatkan adonan lalu tutup wadah dengan kain lembap. Istirahatkan adonan selama 30 menit.

5. Kempiskan adonan. Bagi dan timbang adonan jadi @25 gram lalu bulat-bulatkan. Istirahatkan adonan selama 10 menit.

6. Siap digunakan.

1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus hingga harum.

2. Masukkan serai, jahe, daun salam, dan daun jeruk. Aduk rata.

3. Masukkan suwiran ikan tongkol, daun kemangi, garam, gula, dan lada bubuk. Aduk rata dan masak hingga semua bumbu meresap. Angkat.

4. Siap digunakan.

1. Ambil satu bulatan adonan kulit lalu pipihkan.

2. Beri isian secukupnya di tengah. Tutup kulit jadi bentuk setengah lingkaran. Rekatkan dan pilin pinggirannya. Ulangi lakukan langkah ini hingga semua adonan dan kulit habis.

3. Panaskan banyak minyak. Goreng panada dalam minyak panas dengan api sedang hingga berubah kecoklatan dan matang. Angkat dan tiriskan.

4. Siap disajikan.

1. Ikan tongkol bisa diganti dengan ikan tuna sesuai selera.

2. Goreng panada dengan minyak banyak agar matang merata. Gunakan wajan anti lengket Oxone OX-30F Frypan (Lihat di Lazada DISKON) supaya tekstur tidak pecah dan hancur. Tidak hanya berlapis marble yang aman untuk kesehatan, ukuran frying pan ini pun sangat besar, yakni 30 cm.

Gallery Resep Kue Panada

Panada Mantap Panada Isi Cakalang Hingga Cokelat Keju

Panada Isi Ikan Suwir Pedas Khas Manado Praktis Resep

Panada Abon Tuna

Resep Kue Panada Isi Tuna Mie Aladidot Oleh Aditya S Cookpad

Resep Panada Ayam A La Selera Nusantara Youtube

Resep Membuat Panada Kue Tradisional Khas Manado Yang Empuk

Cara Membuat Kue Panada Goreng Aneka Isi Khas Manado

Panada C Nt A Resep

Resep Praktis Mudah Kue Panada Khas Manado Enak Lezat

Bukan Pastel Tapi Panada Kompasiana Com

Resep Dan Cara Membuat Kue Panada Isi Ikan Tenggiri Paling

341 Resep Kue Panada Enak Dan Sederhana Cookpad

Meracik Kue Panada Sebagai Camilan Pernikahan

Panada Ikan Tongkol Enak Untuk Pa Buka Tribun Timur

Resep Kue Panada Sederhana Khas Manado Yang Empuk

Resep Panada Resep Resep Kue Dan Kursus Kue

Peluang Bisnis Kue Panada Isi Ikan Tongkol Dan Analisa

Kue Panada

Resep Membuat Pampis Ikan Untuk Isi Panada Taste Food

Kue Panada

How To Resep Cara Membuat Kue Panada

Resep Panada Praktis

Yuk Bikin Sendiri Panada Yang Empuk Dan Gurih Pedas

Panada Isi Ikan Tuna Makanan Khas Nusantara Di Indonesia

Resep Kue Panada Ala Manado

Resep Panada Isi Sayur Ummu Hassfi

Panada Ikan Resep Kue Roti Minuman In 2019 Finger


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Kue Panada"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel