Resep Telur Bumbu Merah



Resep Telur Bumbu Merah Oleh Nok Alit Cookpad

Resep Telur Bumbu Asli Bali Spesial Dan Enak

Resep Telur Bumbu Asli Bali Spesial Dan Enak – Olahan berbahan telur ayam  yang cukup populer dari daerah bali ini rasanya memang sangat lezat sekali. Masakan yang bernama telor bumbu bali ini memang sangat pas dihidangkan dengan nasi putih. Seperti balado telur, telor bumbu bali juga memiliki bumbu yang terasa pedas dan juga gurih sekali. Bahkan bumbu yang terdapat dalam makanan telor bumbu bali lebih komplit rasanya jika dibandingkan dengan balado telur.

Menikmati sajian makanan khas bali seperti masakan telur bumbu bali tentu tidak harus selalu menikmatinya saat berkunjung ke bali saja. Cukup dengan membuatnya saja dirumah, anda dan seluruh keluarga bisa menikmati telor bumbu bali dengan puas. Anda bisa buat telur bumbu bali dirumah dengan mudah. Bagi anda yang ingin mengetahu resep mengenai telur bumbu bali ini kami sudah menyiapkannya disini. Berikut adalah ulasan mengenai cara membuat telur bumbu bali untuk anda.

Resep Telur Bumbu Asli Bali Pedas Enak

Bahan-bahan :

  • Telur yang dimasak ceplok 6 buah

Bumbu halus :

  • Bawang merah 7 butir
  • Cabe merah 15 buah
  • Bawang putih 4 butir
  • Lengkuas 1 ruas
  • Kencur ½ ruas
  • Tomat 1 buah
  • Serai 1 buah
  • Jahe 1 ruas
  • Merica secukupnya
  • Kecap manis 2 sendok makan
  • Gula secukupnya
  • Garam secukupnya
  • Daun jeruk 3 lembar
  • Daun salam 1 lembar
  • Air hangat 500 ml

Cara Membuat Telor Bumbu Bali :          

  1. Pertama panaskan minyak lalu tumiskan bumbu halus dengan ditambah jahe, lengkuas, sereh, daun jeruk dan daun salam, tumis sampai harum
  2. Kemudian tambahkan tumisan dengan kecap lalu aduk hingga merata dan masukkan telor ceplok, biarkan hingga bumbu meresap
  3. Tambahkan masakan dengan air secukupnya lalu disusul gula, merica dan garam. Aduk-aduk dan masak sampai airnya menyusut
  4. Angkat masakan telor bumbu bali yang sudah matang kemudian sajikan.

Sajikan masakan telor bumbu bali ini denagan nasi yang hangat agar terasa lebih nikmat. Cukup sekian resep cara membuat telor bumbu bali ini semoga ada manfaatnya dan silahkan dipraktekkan cara membuatnya dirumah anda.

resep bumbu bali spesial,resep telur bumbu bali asli

Gallery Resep Telur Bumbu Merah

Resep Archives One Ogie S Personal Blog

Resep Praktis Telur Dan Tahu Bumbu Bali Masak Cepat

Telur Balado Eggs With Chili Sauce

16 Resep Telur Balado Spesial Yang Enak Dan Mudah Rekomended

3 Resep Masakan Bumbu Balado Yang Sehat Dan Lezat

Kumpulan 5 Resep Telur Ceplok Enak Dijamin Gampang Dibuat

Resep Telur Balado Telur Bumbu Merah

Resep Sambal Telur Puyuh Super Pedas Mantap Lifestyle

Resep Telur Bumbu Merah Hintalu Masak Habang Rasanya Khas

Resep Membuat Telur Bumbu Pedas Merah Enak Resep Harian

Resep Ayam Bumbu Merah Dengan Citarasa Lezat

Resep Dan Cara Membuat Telur Bumbu Rujak Baca Resep

Resep Telur Bumbu Bali Menu Makan Malam Spesial Di Akhir

Hintalu Masak Habang Telur Bumbu Bali Banjar Telur Bumbu

Hintalumasakhabang Instagram Hashtag Picomico

Resep Telur Bumbu Merah Sajian Sederhana Yang Nikmat 2019

Resep Memasak Dan Cara Membuat Ikan Tongkol Masak Bumbu Merah Yang Sedap Dan Lezat

Lezatnya Nasi Kuning Masak Habang Khas Banjarmasin

Gulai Wikipedia

Resep Telur Bumbu Merah Oleh Inda S Kitchen Cookpad


Belum ada Komentar untuk "Resep Telur Bumbu Merah"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel