Resep Bikin Perkedel Kentang



Resep Perkedel Kentang Wijen Enak Teman Cocok Untuk

Resep Membuat Perkedel Kentang Daging

Kentang adalah bahan makanan yang istimewa, karena bisa diolah menjadi beragam masakan yang berbeda. Juga, makanan yang berbahan kentang biasanya menarik dan banyak disukai. Sebut saja seperti donat kentang, sambal goreng kentang, perkedel, kentang goreng, keripik kentang, dsb. Kentang adalah pati, sebagaimana dengan umbi yang lain seperti sweet potato, yang memiliki tekstur yang luwes sebagai makanan apapun. Apa lagi nih yang bisa kita perbuat dengan bahan kentang ini?, Jadi kita kembali lagi kepada perkedel, lauk yang sangat cocok untuk mendampingi Sup Ayam yang Lezat dan Enak. Membuat sesuatu yang lezat, inilah yang Anda butuhkan saat ini!

Resep membuat perkedel kentang isi daging

Bahan :

  1. 1/4 kilo daging sapi, cincang
  2. 5 buah kentang berukuran sedang
  3. 2 helai daun bawang, diiris-iris halus
  4. 1 butir telur ayam, kocok lepas
  5. 1 butir telur ayam, kocok lepas (pencelup)
  6. Secukupnya, Minyak goreng – untuk  menggoreng

Bumbu haluskan :

  1. 3 siung bawang putih
  2. 3 buah bawang merah
  3. 1 sdt merica bubuk
  4. 1 sdt garam

Cara membuat :

  1. Potong-potong kentang, masing-masing menjadi 4 bagian. Goreng, dan dinginkan, setelah itu dihaluskan.
  2. Goreng tanpa minyak (disangrai)daging cincangnya, sampai kering. Berikan sedikit garam.
  3. Masukkan bumbu halus, daun bawang iris, dan daging ke dalam kentang yang sudah dihaluskan tadi. Masukkan telur, aduk hingga rata.
  4. Bentuk adonan bulat pipih(bentuk perkedel), kemudian simpan selama 1 jam dalam kulkas.
  5. Panaskan minyak dalam penggorengan. Celupkan bulatan perkedel kentang ke dalam telur yang sudah dikocok.
  6. Goreng perkedel menggunakan api sedang hingga masak atau berubah kecoklatan
  7. Angkat dan tiriskan.
  8. Sajikan

Demikian resep menarik membuat perkedel kentang daging, gurih nikmat dan menggugah selera.

Gallery Resep Bikin Perkedel Kentang

7 Resep Perkedel Kentang Lezat Dan Nikmat Cocok Untuk

11 Cara Membuat Perkedel Kentang Enak Dan Mudah

Sarapan Sehat Dan Praktis Bikin Perkedel Kentang Dan Cah

Resep Membuat Perkedel Kentang Nikmat Dan Gurih

Resep Praktis Perkedel Kentang Udang Enaknya Juara

6 Cara Membuat Perkedel Kentang Yang Enak Gurih Dan Tidak

Cara Membuat Perkedel Kentang Youtube

Cara Membuat Perkedel Kentang Media Resep

Resep Perkedel Kentang Lengkap For Android Apk Download

Cara Membuat Perkedel Kentang Ayam Sederhana Borukaro Story

Resep Perkedel Kentang Goreng Original Dapurmamake Com

Iklan Racik Perkedel Kentang Resep Racikan Ibu Youtube

Resep Perkedel Kentang Kukus Dengan Rasa Maknyuus Tips

Cara Membuat Perkedel Kentang Yang Enak Mudah Dan

Cara Agar Perkedel Kentang Tidak Hancur Ini Penyebab

Perkedel Kentang Kornet Sederhana Enak

Resep Dan Cara Membuat Perkedel Kentang Hobby Makan

6 Cara Membuat Perkedel Kentang Yang Enak Gurih Dan Tidak

5 Resep Variasi Perkedel Kentang Ini Pasti Jadi Favorit

Resep Perkedel Kentang Rumah Resep Nusantara

Resep Perkedel Kentang Padang Daging Kornet Mudah Cara

Video Resep Perkedel Kentang Ala Anak Kost Simpel Bikin Nagih

Cara Membuat Perkedel Kentang Yang Gurih Dan Lembut Maribaca

Kumpulan Resep Asli Indonesia Perkedel Kentang

Natural Cooking Club Perkedel Kentang Panir

11 Cara Membuat Perkedel Kentang Enak Dan Mudah

Resep Masak Dan Cara Membuat Perkedel Kentang Sajian Mantap

Resep Perkedel Kentang Yang Gurih Dan Tidak Hancur Saat Digoreng


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Bikin Perkedel Kentang"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel