Resep Sup Kimlo Ayam



Menu Puasa Resep Sup Kimlo Spesial Enak Khas Solo Klinik

Resep Sup Kimlo

Sup kimlo yang lezat ini saya buat Senin yang lalu, saat hari pertama kerja di minggu ini dimulai dengan cuaca yang sangat tidak bersahabat dan muram. Hujan yang mengguyur Jakarta dari pagi membuat suasana jalan-jalan di ibu kota  semakin macet. Berangkat ke kantor pun menjadi super malas, kepala telah diisi dengan segudang alasan untuk ijin tidak masuk tetapi hati nurani jualah yang menang. Ayo semangat kerja! Saya pun mempersiapkan bekal makan siang, karena jika hujan begini warung di basement gedung tempat saya bekerja laris manis sehingga antrian pasti panjang. 

Kebetulan saat itu masih ada sisa kaldu ayam di panci jadi saya hanya perlu menambahkan bumbu dan sedikit pernak-pernik untuk menyulapnya menjadi sup kimlo. Hidangan berkuah yang lezat dan pas untuk cuaca yang dingin dan muram. Membuat sup kimlo tidak susah-susah amat, bumbunya pun sangat sederhana. Bahan yang diperlukan hanya suwiran ayam, wortel,  soun dan jamur kuping. Jika anda memiliki bunga sedap malam yang telah dikeringkan, boleh ditambahkan.  Supaya sedap gunakan kaldu ayam asli ya sehingga sup kimlo yang kita buat lebih kental rasanya. 

Berikut resep dan prosesnya. 

Sup Kimlo

Resep hasil modifikasi sendiri

Bahan:

- 250 gram dada ayam, rebus dan suwir, sisihkan kaldunya.

- 1 lembar kembang tahu, rendam hingga lemas, iris tebal

- 1 genggam jamur kuping, jika menggunakan yang kering maka rendam dengan air dingin terlebih dahulu hingga lemas dan potong-potong sesuai selera

- 50 gram soun, rendam air dingin hingga lemas

- 1 batang wortel, potong-potong melintang bulat tipis

- 10 buah kembang sedap malam yang dikeringkan, cuci bersih. Ikat bentuk simpul. - 1 batang daun bawang, iris kasar

- 1 batang seledri, iris halus

- 1 1/2 liter kaldu ayam

- 1 sendok makan minyak untuk menumis

Bumbu dihaluskan:

- 1/2 sendok teh merica butiran

- 3 siung bawang merah

- 2 siung bawang putih

- 1 sendok teh garam

- 1/2 sendok teh kaldu bubuk (optional)

Cara membuat:

Siapkan wajan, panaskan miyak, tumis bumbu yang dihaluskan hingga harum. Tambahkan air kaldu supaya tidak gosong. Siapkan panci atau bisa menggunakan penggorengan yang sama, tambahkan air kaldu masak hingga mendidih. Masukkan wortel, masak hingga wortel empuk. Tambahkan daging ayam suwir, kembang tahu, jamur dan kembang sedap malam. Aduk-aduk.

Masukkan soun, daun bawang, daun seledri, garam dan kaldu bubuk. Tambahkan air jika ingin kuah yang banyak. Aduk sup dan masak hingga semua bahan matang. Cicipi rasanya, angkat dan hidangkan hangat-hangat. Yummy!

Gallery Resep Sup Kimlo Ayam

Sup Ikan Dan Jamur Kuping Fish And Wood Ear Mushroom Soup

Resep Kimlo Bola Bola Daging Sederhana Untuk Sup Hangat Dan

Resep Sup Kimlo Ayam Kampung Oleh Maria Crishtabella Cookpad

Resep Sop Kimlo Yang Enak Yang Bisa Bikin Lidah Bergoyang

Sup Kincamp

Resep Sop Kimlo Solo Super Lezat Menggugah Selera

Resep Sop Kimlo Yang Enak Yang Bisa Bikin Lidah Bergoyang

Resep Cara Membuat Sop Kimlo Yang Pasa Rasa Nya Ala Bunda

Sop Kimlo Enak

Welcome To My Kitchen Resep Sup Kimlo

Resep Sop Kimlo Segar Sederhana Lifestyle Fimela Com

Resep Sup Kimlo Bakso Telur Puyuh Oleh Herda S Kitchen Cookpad

Resep Sup Ceker Ayam Enak Ke Karanganyar

Resep Sup Kimlo Ayam Oleh Naniqanita Cookpad

27 Resep Sop Ayam Terlezat Di Nusantara Yang Wajib Bunda Coba

Resep Sup Kimlo

237 Resep Sup Kimlo Ayam Enak Dan Sederhana Cookpad

Resep Sup Ayam Rempah Surat Rasmi S

Resep Sup Kimlo Ayam Enak S Wagon Rx

Resep Aneka Sup Terlengkap For Android Apk Download

Resep Sup Kimlo Praktis Sederhana Bahan Bahan Cara

5 Resep Sup Enak Dan Praktis Untuk Buka Puasa Dan Sahur

Resepi Resepi Sup Resepi Sup Ayam Dengan Kuey Teow

Kimlo Soup Recipe

Sup Kimlo Ayam Fillet Santapan Sahur Sederhana Bisa Tambah

Resep Sup Komplit Dengan Sayuran

Sop Kimlo Ayam Resep Aneka Masakan Indonesia Dona


Belum ada Komentar untuk "Resep Sup Kimlo Ayam"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel