Resep Ayam Teriyaki Saori



Resep Chicken Teriyaki Saori Oleh Ika Rezki Ananda Cookpad

Resep Chicken Teriyaki Praktis (Saori Teriyaki)

Chicken Teriyaki Praktis ala Saori

Resep chicken teriyaki kali ini praktis saja..menggunakan bumbu saus saori teriyaki..he he he..nah resepnya juga menggunakan resep yang tertulis di belakang kemasan. Di kemasan sih hanya ada tambahan bawang bombay. Tetapi saya tambahkan buncis dan taburan wijen sangrai. Supaya lebih afdol....

Nah waktu chicken teriyaki saya ini sudah jadi kok pucat ya...walah..bingung juga kok di tampilan kemasan bagus sekali..agak gelap dan cling..wah apa donk..mikir juga mau ditambahkan kecap manis tetapi kok rasanya sudah manis. Nah lho...tetapi ga hilang akal..ceile..tambahkan air sedikit...

Kemudian waktu sudah matang, sisakan kuahnya sedikit, masak kembali dan tambahkan kecap manis dan tepung maizena, supaya agak gelap dan kental sausnya.

Jadi sausnya ini tinggal di siram saja di atas chicken teriyaki kemudian taburi dengan wijen...hmmm agak mendingan deh tampilannya.

Ternyata dengan diberi taburan wijen jadi menambah rasa juga lho..menurut saya lebih enak..Jadi walaupun resep chicken teriyaki ala saori ini cukup praktis tetapi tetap enak.

Nah kalau begitu langsung saja ya lihat resep ayam teriyaki  ala saori ini.. jika tertarik dengan resep saori tahu teriyaki silakan lihat di sini ya di resep tahu jamur teriyaki saori...

Atau jika tertarik dengan resep ayam teriyaki tanpa bumbu instan...silakan lihat di chicken teriyaki tanpa bumbu instan ya Tertarik juga mencoba resep bakso ayam teriyaki? silakan lihat di bakso ayam teriyaki (teriyaki chicken meatballs) ya....

Chicken Teriyaki ala Saori

Bahan :

  • 150 gr dada ayam tanpa kulit, potong kotak
  • 1 sendok makan air jeruk nipis
  • 1 buah bawang bombay ukuran sedang, potong ukuran agak besar
  • 100 gr buncis, potong sesuai selera
  • saus saori teriyaki kemasan 22 ml
  • wijen sangrai secukupnya
  • 2 sendok makan kecap manis
  • 50 ml air
  • 1 sendok makan tepung maizena
Cara membuat :
  1. Siapkan ayam, lumuri dengan air jeruk nipis, diamkan selama kurang lebih 10 menit
  2. Lumuri dengan bumbu saori teriyaki, diamkan selama kurang lebih 15 menit
  3. Tumis bawang bombay sampai harum dan kelihatan sedikit transparan
  4. Masukkan ayam dan buncis, aduk rata dan tambahkan air
  5. Masak sampai ayam matang dan buncis agak layu
  6. Matikan api kompor
  7. Angkat dan sisihkan sedikit kuahnya
  8. Tambahkan kecap manis dan tepung maizena, aduk hingga tepung larut
  9. Masak kembali dengan api kecil hingga kental
  10. Siramkan saus ke atas chicken teriyaki
  11. Taburi dengan wijen sangrai
    Chicken teriyaki saori
     

Nah praktis sekali kan resep ayam teriyaki ala saori ini...selamat mencoba dan semoga suka ya...

Gallery Resep Ayam Teriyaki Saori

Resepchickenteriyaki Instagram Photo And Video On Instagram

Resep Masakan Daging Teriyaki Cara Memasak Beef Teriyaki

Cara Membuat Chicken Teriyaki Resep Masakan Indonesia

Resep Ayam Teriyaki Ala Bunda Anita Gak Kalah Sama Menu

Chicken Teriyaki Hokben Style Making Memories In Every Dish

Chicken Teriyaki Tanpa Bumbu Instan Monic S Simply Kitchen

Resep Saori Ayam Teriyaki Sedap Ini Siap Dalam 15 Menit

10 Resep Ayam Kecap Mentega Enak Sederhana Istimewa Dan

Resep Ayam Teriyaki Ala Saori Dapur Umami

Resep Ayam Teriyaki Ala Lia

Popuer Hashtag On Twitter

Dapur Riri Resep Ayam Teriyaki Ala Dapur Riri Bahan

98 Best Terriyaki Beef Chicken Images In 2019 Food

Resep Saori Ayam Teriyaki Sedap Ini Siap Dalam 15 Menit

10 Resep Masak Ayam Sederhana Dan Enaknya Bikin Ketagihan

Resep Saori Ayam Teriyaki Sedap Ini Siap Dalam 15 Menit

Resep Ayam Teriyaki Quick And Easy Chicken Teriyaki Recipe

4 Varian Resep Ayam Teriyaki Yang Gurih Dan Bisa Dicoba Dirumah

10 Resep Masak Ayam Sederhana Dan Enaknya Bikin Ketagihan

4 Varian Resep Ayam Teriyaki Yang Gurih Dan Bisa Dicoba Dirumah

Resep Ayam Saos Teriyaki Saori Oleh Saltnsweetsstory Cookpad

Resep Ayam Teriyaki For Android Apk Download

Resep Ayam Suwir Super Simpel Anti Gagal Youkitchen

Resep Ayam Teriyaki Saori Pedas Makanan Luar Negeri

16 Resep Ayam Teriyaki Yang Enak Ala Restoran Rekomended

98 Best Terriyaki Beef Chicken Images In 2019 Food

Cara Membuat Ayam Teriyaki Lada Hitam

Ayam Goreng Saus Mentega Saori Happyfresh


Belum ada Komentar untuk "Resep Ayam Teriyaki Saori"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel