Resep Saus Telur Asin



Eatlah Ayam Saus Telur Asin Super Ngehits Gila Jajan 21

Resep Cara Membuat Ayam Krispi Saus Telur Asin Pedas

Ayam goreng krispi tentu sudah biasa. Bagaimana jika ayam goreng tersebut dicampur dengan saus telur asin pedas? Rasanya menjadi sangat unik dan menggugah selera. bagi yang bosan dengan olahan ayam goreng biasa, menu resep yang satu ini sangat layak untuk dicoba. Proses pembuatannya juga sangat simpel. Bagi yang senang dengan olahan ayam krispi, menu satu ini bisa menjadi alternatif anda dalam mengolahnya. Proses pembuatan ayam saus telur asin ini cukup mudah.

Telur asin yang digunakan berbentuk matang. Jadi anda mesti merebus telur asin tersebut sampai kemudian dipisahkan dengan bagian kuningnya. Kuning telur inilah yang akan membuat tekstur saus menjadi kental dan gurih. Cita rasa pedasnya diperoleh dari cabai merah dan rawit. Menu satu ini sangat cocok dihidangkan sebagai bekal beserta nasi putih hangat. Nah, bagi yang penasaran bagaimana resep membuat ayam kripsi telur asin pedas, berikut ini resep selengkapnya.

Resep Ayam Krispi Saus Telur Asin Pedas

Bahan utama :

  • Dada ayam fillet sesuai selera 300 gram
  • Garam ½ sendok teh
  • Merica ½ sendok teh
  • Bawang putih 2 siung
  • Tepung maizena 1 sendok makan
  • Tepung terigu 4 sendok makan

Bahan saus :

  • Air secukupnya
  • Garam dan gula secukupnya
  • Cabai merah 5 buah dihaluskan
  • Cabai keriting 2 buah buang bijinya dihaluskan
  • Margarin 1 sendok makan
  • Susu cair 200 ml
  • Bawang putih dihaluskan
  • Telur asin matang 2 butir diambil kuningnya

Cara Membuat Ayam Krispi Telur Asin Pedas

  1. Pertama-tama fillet ayam dimasukan ke dalam wadah kemudian dicampur dengan bawang putih yang sudah ditumbuk halus, garam dan merica. Kemudian diamkan selama 10 menit. Campurkan daging dengan tepung maizena dan sagu. Sisihkan.
  2. Goreng ayam hingga kekuningan kemudian sisihkan. Proses selanjutnya adalah membuat saus. Haluskan kuning telur yang sudah matang kemudian tambahkan sedikit air.
  3. Lelehkan margarin kemudian tumis bawang putih dan cabai sampai harum. Tuangkan susu cair dan air secukupnya.
  4. Masukan gula dan garam dan masak sampai saus mengental. Koreksi rasanya dan jika rasanya sudah sesuai dan saus mengental sempurna, masukan ayam goreng tepung.
  5. Aduk rata agar saus tercampur sempurna. Ayam goreng krispi saus telur asin pedas sudah siap dihidangkan.

Bagaimana, mudah bukan membuatnya? Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

Gallery Resep Saus Telur Asin

Resep Udang Saus Telur Asin Lembut Gurih Dan Lumer Di

Resep Ayam Saus Telur Asin

Resep Buncis Telur Asin Renyah Dan Gurihnya Pas Untuk

Resep Cumi Saus Telur Asin Super Lezat Manaberita Com

Cara Memasak Udang Saus Telur Asin Super Renyah Lezat

Resep Ayam Goreng Saus Telur Asin Fried Chicken Salted

Cara Membuat Saus Telur Asin Sendiri Tumbasin Id

Resep Saus Salted Egg Cheese Cita Rasa Kekinian Yang Cocok

Resep Saus Telur Asin Instan Jakarta Indonesia Facebook

Udang Saus Telur Asin

Resep Ayam Goreng Krispi Saus Telur Asin Yang Krispy Dan

Resep Ikan Goreng Saus Telur Asin Lezat Nikmat County Food

Resep Ayam Saus Telur Asin Ala Rumahan

4 Resep Masakan Saus Telur Asin Yang Creamy Dan Gurihnya

Resep Saus Telur Asin Kekinian Ala Kfc Yang Enak

Royco Ayam Saus Telur Asin Kamu Bisa Bikin Salted Egg

Resep Kepiting Saus Telur Asin Alamanda Oleh Ala Mama Nda

Resep Sajian Sedap Cumi Goreng Tepung Saus Telur Asin

Saus Telur Asin Super Creamy How To Make Salted Egg Sauce


Belum ada Komentar untuk "Resep Saus Telur Asin"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel