Resep Ayam Rica Rica Sederhana



13 Resep Ayam Rica Rica Sederhana Mudah Praktis 100

Resep Ayam Rica Rica Kemangi Pedas Bumbu Sederhana

Ayam merupakan bahan lauk hewani yang paling banyak diolah menjadi beragam jenis masakan yang lezat. Tak hanya Ayam Bakar Pedas saja yang mampu menggugah selera, resep Ayam Rica Rica Kemangi Pedas ini pun bakal menggoda lidah siapa saja yang menikmatinya.

Bicara mengenai Ayam rica-rica, tahukah anda sebenarnya masakan ini berasal dari mana? Ternyata rica-rica ayam ini merupakan masakan khas dari Timur Indonesia lho, atau lebih tepatnya masakan khas Manado.

Rica diambil dari bahasa Manado yang berarti pedas, jadi bisa dimaknai bahwa kuliner ini merupakan olahan daging ayam yang dimasak dan diberi bumbu pedas. Nah, sekarang sudah tahu kan kalau rica rica ayam adalah masakan khas Manado?!

Baca juga: Resep Bumbu Ayam Tangkap Khas Masakan Aceh

Bahan Bumbu Dan Cara Membuat Ayam Rica Rica Yang Enak

Lalu bagaimana cara membuatnya dan apa saja bumbu-bumbu dasar ayam rica? Sebenarnya masakan lauk ini termasuk jenis masakan yang simpel dan mudah dibuat. Bahan dasar dan bumbu-bumbu rempahnya pun sangat sederhana. Diwah ini kami tuliskan resep ayam rica rica lengkap dengan panduan langkah demi langkah cara masak yang bisa dicoba.

Untuk membuat ayam rica yang lezat seperti ini memasaknya tidak terlalu lama, waktu masak ayam rica-rica biasanya membutuhkan waktu sekitar 30-45 menit.

Yuk coba resep ayam rica rica kemangi super pedas bikin ketagihan seperti ini.

Bahan-bahan Ayam Rica :

  • 1/2 ekor dada ayam (potong sesuai selera)
  • 2 ikat daun kemangi (petik daunya)
  • 1 btg serai (ambil bagian putih nya lalu memarkan)
  • 1 buah jeruk nipis
  • 3 lbr daun jeruk
  • 2 lbr daun salam
  • 1/2 sdt garam
  • 1/4 sdt gula pasir
  • 1/4 sdt kaldu bubuk
  • 3 sdm minyak goreng
  • Air secukupnya saja

Bumbu Halus Untuk Masak Ayam Rica-Rica:

  • 5 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 7 buah cabai merah keriting
  • 12 buah cabai rawit merah
  • 1 ruas jahe
  • 1 ruas kunyit yang sudah dibakar dulu sebelumnya
  • 2 btr kemiri

Cara Memasak Ayam Rica-Rica Kemangi Pedas :

  1. Lumuri ayam dengan jeruk nipis, diamkan selama kurang lebih 10 mnt, lalu rebus selama 15-20 menit, sisihkan.
  2. Siapkan wajan, panaskan minyak, dan tumis bumbu rica-rica ayam hingga keluar aroma harum bumbu. Masukkan serai, daun jeruk, daun salam, tumis sebentar saja.
  3. Kemudian masukkan potongan daging ayam, tambahkan air sampai ayam terendam, beri garam, gula dan kaldu bubuk. Aduk rata.
  4. Jika air yang tersisa tinggal sedikit, koreksi rasa. Kalau rasanya sudah pas, masukan daun kemangi, tunggu hingga air menyusut.
  5. Angkat dan ayam rica-rica masak pedas pun siap untuk dihidangkan.

Resep Ayam Rica-Rica diatas bisa untuk 2-3 porsi jika ingin porsi yang lebih, Anda bisa menyesuaikan takaranya. Selamat mencoba! Semoga bermanfaat yaa.

Gallery Resep Ayam Rica Rica Sederhana

Resep Ayam Rica Rica Sederhana Oleh Ul Ul Cookpad

Resep Memasak Ayam Rica Rica Sederhana Enak Pedas

Resep Ayam Rica Rica Sederhana Oleh Evie Amanie Cookpad

10 Resep Ayam Rica Rica Sederhana Enak Dan Mudah Dibuat

Resep Tahu Goreng Bumbu Rica Rica Lifestyle Fimela Com

Ninni Resep Cara Membuat Ayam Rica Rica Sederhana

Resep Ayam Rica Rica Kemangi Bumbu Pedas Manado Di 2019

Resep Ayam Rica Rica Sederhana Dan Enak Untuk Penderita Kolesterol

Resep Ayam Rica Rica Sederhana

3 Kreasi Resep Ayam Rica Rica Dapurmamake Com

Resep Bumbu Ayam Rica Sederhana Dunia Makanan

Resep Ayam Rica Rica Khas Jawa Sederhana Tapi Spesial

13 Resep Ayam Rica Rica Sederhana Mudah Praktis 100 Enak

13 Resep Ayam Rica Rica Sederhana Mudah Praktis 100 Enak

Resep Ayam Rica Sederhana

Resep Membuat Ayam Rica Rica Pedas Cuma Butuh Lima Langkah

Resep Sederhana Balungan Ayam Rica Rica Pedasnya Bikin Nagih

Resep Ayam Rica Rica Sederhana Oleh Priya 130131 Cookpad

Ayam Rica Rica Resep Sederhana

Resep Ayam Rica Rica

Resep Masakan Ayam Rica Rica Kemangi Sederhana Kumpulan

10 Resep Ayam Rica Rica Sederhana Enak Dan Mudah Dibuat

Sayap Ayam Rica Rica Kemangi Sederhana Jamuan Lezat Khas


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Ayam Rica Rica Sederhana"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel